Renungan Harian Katolik Selasa 21 Maret 2023: Orang Sabar Akan Tuhan Tolong

- Selasa, 21 Maret 2023 | 06:05 WIB
Renungan Harian Katolik Minggu, 26 Februari 2023
Renungan Harian Katolik Minggu, 26 Februari 2023

KUPANG, NTTEXPRESS.COM - Renungan katolik hari ini Selasa 21 Maret 2023 merujuk pada bacaan Injil (Yoh. 5:1.3a.5-16), bacaan I (Yeh. 47:1-9.12;), Mazmur 46:2-3.5-6.8-9)

Kalender liturgi katolik Pekan IV Prapaskah 2023. 

Kalender liturgi katolik Selasa 21 Maret 2023.

Baca Juga: Renungan Harian Katolik Senin 20 Maret 2023: Allah Berkenan Pada Yang Sederhana dan Tulus

Berikut renungan harian katolik Selasa 21 Maret 2023 yang di susun P. Jose Herman Bataona, CMF.

Injil hari ini berkisah tentang seorang yang sudah tigapuluh delapan tahun menderita sakit. 

Baca Juga: Program 'Jaksa Masuk Sekolah', Siswa SMAS Frater Don Bosco Lewoleba Diimbau Bahaya Narkoba

Tiga puluh delapan tahun, tentu bukan waktu yang singkat. 

Selama kurun waktu itu, ia menanti dengan sabar di serambi dekat kolam, yang goncangan airnya diyakini membawa kesembuhan.

Baca Juga: KPU Terbukti Langgar Aturan, Partai Prima Punya Peluang Jadi Peserta Pemilu

Sayangnya, orang itu selalu kehilangan kesempatan untuk sembuh dari kolam itu. Dia sendiri mengutarakan alasannya kepada Yesus saat ditanya apakah dia mau sembuh. 

Baca Juga: Pipa dan Tangki di Jobber Lewoleba Berkarat, BPH Migas: Siapa yang Harus Disalahkan, Tentunya Pemerintah 

“Tuhan, tidak ada orang yang menurunkan aku ke dalam kolam itu apabila airnya mulai goncang, dan sementara aku menuju ke kolam itu, orang lain sudah turun mendahului aku” (ay. 7).

Sebuah ungkapan hati yang menunujukkan betapa sabarnya dia menunggu demi memperoleh sebuah impian dari harapan akan sembuh. 

Halaman:

Editor: Amar Ola Keda Kabelen

Sumber: P Jose Herman Bataona CMF

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X